BANGKALAN – Dalam rangka peringatan hari ulang tahun Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) yang ke 42, Ketua Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Daerah Jawa Timur Ny.Ully Nico Afinta didampingi Kapolres Bangkalan dan Pejabat Utama Polres Bangkalan, Rabu (30/3/2022) melakukan peresmian pembangunan MCK di RT 03 Kelurahan Tonjung, Bangkalan dengan jumlah penduduk sebanyak 70 Kepala Keluarga. Ketua…
Bulan: Maret 2022
Bhabinkamtibmas Kelurahan Temas Laksanakan Giat Pengukuran Pelebaran Jalan
Polres Batu – Bhabinkamtibmas Kelurahan Temas Bripka Anton Isfianto bersama Babinsa, Perangkat Kelurahan dan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Pemkot Batu melaksanakan kegiatan pengukuran pelebaran jalan di Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu, Rabu (30/3/2022). Anton sapaan akrab Bhabin Kelurahan Temas menyampaikan bahwa, kegiatan tersebut dilaksanakan untuk pengecekan awal sebelum pengerjaan yang direncanakan…
Jelang Ramadhan, Tim Pamor Keris Polres Batu Sasar Pusat Perbelanjaan
Polres Batu – Himbauan disiplin menerapkan protokol kesehatan kembali digencarkan jelang Ramadhan oleh tim Pamor Keris Polres Batu yang terdiri dari personel TNI, Polres Batu dan Instansi pemerintah Pemkot Batu. Kali ini tim Pamor Keris Polres Batu melaksanakan penerapan prokes pada pusat perbelanjaan menghimbau pedagang dan pengunjung supaya selalu memakai masker dan mecuci tangan dengan…
Laksanakan Program Makota Sigap, Polresta Malang Kota Peduli Disabilitas
MALANG – Berbagi adalah hal yang luar biasa, terutama bagi mereka yang membutuhkan uluran tangan kita. Sekecil apapun usaha kita untuk berbagi, bermakna besar bagi mereka yang menerimanya. Program Makota Sigap Polresta Malang Kota telah menerapkan prinsip berbagi dengan melakukan kegiatan kemanusiaan kepada penyandang disabilitas. Hal tersebut seperti diungkapkan oleh Kapolresta Malang Kota,Kombes Pol Budi…
Jelang Bulan Suci Ramadhan, Polres Sampang Amankan 40 Ranmor di Arena Balap Liar
Sampang – Kapolres Sampang AKBP Arman S.IK, M.Si kembali melaksanakan konferensi pers terkait penindakan pelanggaran balap liar dan pelanggaran pemakaian knalpot brong di jalan samsul arifin sampang – madura, Selasa kemarin (29/03). Dalam konferensi pers yang dilaksanakan di halaman Sat. Lantas Polres Sampang, AKBP Arman S.IK, M.Si di dampingi Wakapolres Kompol Jalaludin SH, Kasat Lantas…
Forkopimda Jatim cek vaksinasi presisi serentak di Gresik
Forkopimda Jatim cek vaksinasi presisi serentak di Gresik Gresik- Forkopimda Jatim, Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta, Direktur RS Soetomo dokter Joni Wahyunadi mewakili ibu Gubernur jawa timur, Sahli Bid Ekonomi Kodam V/Brawijaya Kol Inf Parawita Agus mewakili bapak Pangdam V, Dankorwil BIN Gresik Drs.Julianus Budi mewakili bapak Kabinda Jatim bersama Forkopimda kabupaten Gresik…
Kapolda Jawa Timur Resmikan Masjid, Gedung Aula dan Rumah Tahanan Polres Gresik
Kapolda Jawa Timur Resmikan Masjid, Gedung Aula dan Rumah Tahanan Polres Gresik GRESIK,- Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta bersama sama Staf Ahli Bid Ekonomi Kodam V/Brawijaya Kol Inf Parawita Agus, Forkopimda Kabupaten Gresik, Ketua FKUB Gresik, Ketua PD Muhammadiyah Gresik, Ketua DMI Gresik, Ketua Formagam Gresik, Perwakilan PT. Petrokimia Gresik, Perwakilan PT….
Gebyar Vaksinasi Lansia, Kapolres Batu Bagikan Doorprize Sepeda Motor
BATU – Kapolres, AKBP I Nyoman Yogi Hermawan Kembali membagikan hadiah utama berupa sebuah Sepeda Motor dalam acara pengundian doorprize Vaksinasi lansia yang diselenggarakan di Mako Polres Batu. Senin, (28/3/2022) Dengan adanya gebyar Vaksinasi Lansia, diharapkan mampu meningkatkan gairah para lansia untuk mengikuti vaksinasi, hal ini dilakukan sebagai salah satu bentuk akselerasi vaksinasi Lansia di…
Ciptakan Kamseltibcarlantas di Bulan Ramadhan, Ditlantas Polda Jatim Laksanakan Pembinaan Club Otomotif
Polres Batu – Mewujudkan Keamanan, Ketertiban dan Kelancaran lalu lintas (Kamtibcarlantas) merupakan tanggung jawab setiap individu pengguna jalan, namun tidak semua pengguna jalan menerapkan keamanan dalam berlalu lintas. Guna mewujudkan hal tersebut perlu adanya pelatihan dan pembinaan untuk menciptakan keamanan dan keselamatan di jalan. Kali ini Ditlantas Polda Jatim melaksanakan kegiatan Pembinaan Club Otomotif Dalam…
DivHubinter Polri Berkontribusi Kembangkan Strategi Keamanan Regional Melanesian Spearhead Group
DivHubinter Polri Berkontribusi Kembangkan Strategi Keamanan Regional Melanesian Spearhead Group Jakarta – Divisi Hubungan Internasional (DivHubinter) Polri berkontribusi serta berperan aktif dalam mengembangkan strategi keamanan regional kepada Melanesian Spearhead Group (MSG). Hal itu disampaikan oleh Kadiv Hubinter Irjen Johni Asadoma dalam acara serah terima sumbangan sukarela dari Polri hingga kelompok tombak Melanesia untuk mengembangkan strategi…